Siapa yang tidak kenal ayam geprek? Makanan satu ini telah menjamur dimana-mana dengan aneka varian sambal yang menggugah selera. Anda bisa membuat ayam geprek tersebut dengan bumbu hijau ataupun bumbu merah. Menariknya lagi, untuk membuat ayam geprek ini tergolong sangat mudah. Jadi, bila Anda ingin memulai usaha ayam geprek tersebut Anda tidak perlu pesimis jika Anda masih pemula. Lalu, apa saja resep ayam geprek untuk jualan tersebut? Bagaimana cara memulai bisnis ayam geprek dengan baik dan benar? Dan bagaimana strategi bisnis ayam geprek agar bisa laku di pasaran? Berikut penjelasannya.
Resep ayam geprek untuk jualan ini tergolong sangat mudah. Anda hanya perlu menyiapkan beberapa bahan seperti satu ekor ayam kampung, satu bungkus tepung bumbu, dua siung bawang putih, satu sendok teh merica, satu sendok makan ketumbar bubuk, ½ sendok teh baking soda, satu butir telur, empat sendok makan tepung terigu, serta dua sendok teh garam. Kemudian, bahan untuk membuat bumbu sambalnya yaitu cabe rawit sesuai selera, tiga siung bawang putih, empat siung bawang merah, gula serta garam secukupnya dan satu buah tomat.
Langkah-langkah membuat resep ayam geprek untuk jualan adalah,
Setelah Anda berhasil membuat resep ayam geprek untuk jualan, maka Anda juga perlu mengetahui bagaimana caranya memulai bisnis atau berjualan ayam geprek tersebut. Karena jika Anda bisa melakukannya dengan baik, maka bisnis ayam geprek milik Anda bisa berkembang dengan baik dan meraih untung yang sesuai dengan kerja keras Anda. Berikut ini merupakan cara memulai bisnis ayam geprek yang harus Anda ketahui.
1. Membuat Bisnis Plan
Cara memulai bisnis resep ayam geprek untuk jualan adalah dengan melakukan perencanaan bisnis atau bisnis plan. Hal tersebut dimaksudkan agar Anda bisa menyusun strategi bisnis dengan baik demi mencapai tujuan bisnis yang Anda buat. Dengan membuat bisnis plan, maka siapapun yang dapat membacanya dapat merealisasikan bisnis tersebut dengan tepat.
2. Menentukan Lokasi dan Menyiapkan Peralatan
Cara memulai resep ayam geprek untuk jualan selanjutnya adalah dengan menentukan lokasi tempat usaha Anda akan dijalankan. Carilah lokasi yang strategis, mudah di akses oleh Google Maps, serta memiliki tingkat lalu lalang pengunjung yang tinggi. Selain lokasi, Anda juga perlu menyiapkan peralatan yang digunakan ketika akan membuat ayam geprek. Beberapa peralatan tersebut diantaranya etalase, rice cooker, wajan, sendok, pisau, talenan, kompor dan gas, panci, tempat duduk, meja, dan sebagainya.
3. Menyiapkan Media Promosi
Cara memulai bisnis resep ayam geprek untuk jualan yang terakhir adalah dengan menyediakan media promosinya. Hal tersebut sangat penting Anda lakukan agar bisnis atau jualan Anda dapat diketahui oleh orang-orang yang berada di sekitar tempat Anda jualan. Anda bisa memanfaatkan media sosial untuk melakukan promosi tersebut. Buatlah kata-kata promosi semenarik mungkin agar para pembaca tergugah untuk mencoba merasakan ayam geprek buatan Anda.
Setelah Anda mengetahui berbagai hal mengenai resep ayam geprek untuk jualan, selanjutnya Anda juga perlu mengetahui dan memahami strategi bisnis ayam geprek yang bisa laku dipasaran. Strategi bisnis tersebut dapat tercipta dari hasil kreativitas otak Anda dalam mengolah ayam geprek tersebut. Beberapa hal yang bisa menjadi acuan strategi bisnis ayam geprek yaitu, penyajian ayamnya yang digoreng dengan tepung secara tradisional. Menyajikan alternatif level pedas dan beberapa jenis sambal yang ditawarkan, seperti sambal bawang, terasi, atau cabe hijau. Dan diisajikan dengan tooping tambahan lain seperti, keju, saus telur asin dan sebagainya.
Selain strategi bisnis resep ayam geprek untuk jualan tersebut, ada beberapa lagi strategi yang harus Anda perhatikan adalah tentang pelayanan. Sebuah pelayanan yang baik dan ramah, maka akan membuat bisnis ayam geprek Anda semakin berkembang. Selanjutnya adalah permasalahan soal harga. Dalam hal bisnis apapun termasuk ayam geprek ini, pasanglah harga yang layak dan terjangkau sehingga pantas diberlakukan untuk calon pembeli Anda. Jangan sampai pembeli menjadi ragu dengan harga yang telah Anda buat sehingga tidak jadi membeli ayam geprek Anda.
Dengan demikian informasi mengenai resep ayam geprek untuk jualan yang bisa Anda coba. Jangan takut untuk memulai sebuah bisnis. Silahkam Anda buat terlebih dahulu bisnis plannya. Kemudian tentukan juga strategi yang akan Anda lakukan ketika berjualan nanti. Selamat mencoba dan berbisnis halal.
Resep Ayam Geprek untuk Jualan, Dijamin Bakal Ketagihan
Resep ayam geprek untuk jualan ini tergolong sangat mudah. Anda hanya perlu menyiapkan beberapa bahan seperti satu ekor ayam kampung, satu bungkus tepung bumbu, dua siung bawang putih, satu sendok teh merica, satu sendok makan ketumbar bubuk, ½ sendok teh baking soda, satu butir telur, empat sendok makan tepung terigu, serta dua sendok teh garam. Kemudian, bahan untuk membuat bumbu sambalnya yaitu cabe rawit sesuai selera, tiga siung bawang putih, empat siung bawang merah, gula serta garam secukupnya dan satu buah tomat.
Langkah-langkah membuat resep ayam geprek untuk jualan adalah,
- pertama Anda harus memotong ayam kampung yang sudah disediakan sesuai dengan selera Anda. Jika sudah, maka selanjutnya Anda bersihkan ayam tersebut di bawah air yang mengalir sampai bersih. Lalu tiriskan terlebih dahulu selama beberapa menit.
- mengupas bawang putih kemudian haluskan. Selanjutnya, cuci bersih cabai rawitnya serta tomat yang sudah Anda persiapkan untuk membuat sambal. Jika sudah, maka haluskan semuanya dan lanjut ke langkah berikutnya.
- Langkah yang ketiga dari resep ayam geprek untuk jualan adalah membuat ayam crispy-nya. Anda bisa langsung mencampurkan bumbu-bumbunya, seperti bawang putih yang sudah dihaluskan, merica, ketumbar dan garam. Lalu aduk semuanya sampai merata. Bila sudah, silahkan lumuri ayam tersebut dengan campuran bumbu yang telah dibuat hingga merata. Lalu kukus potongan daging ayam yang sudah dilumuri bumbu dengan api sedang. Silahkan kukus selama kurang lebih 10 menit. Jika sudah, Anda bisa langsung mengangkatnya.
- menyiapkan wadah yang akan digunakan untuk membuat adonan. Kemudian masukkan telur, tepung terigu, merica dan garam. Lalu aduk hingga semua bahan-bahan tersebut tercampur rata. Selanjutnya, ambil potongan ayam yang telah Anda kukus tadi. Lalu masukan segera ke dalam adonan tepung. Diamkan selama beberapa menit saja lalu tuangkan tepung bumbu ke dalam wadah yang sudah Anda persiapkan. Guulingkan semua potongan ayam yang sudah dilumuri dengan adonan basah ke adonan kering. Sehingga semua bagian ayam tertutup oleh tepung bumbu tersebut. Setelah semuanya beres, Anda perlu menyiapkan wajan yang akan digunakan untuk menggoreng ayam. Lalu tuangkan minyak goreng secukupnya. Kemudian panaskan minyak goreng tersebut hingga meletup-letup. Jika minyak goreng sudah panas, Anda bisa langsung memasukan ayam yang telah dilumuri bumbu dan goreng hingga matang atau berubah warna menjadi kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
- Langkah terakhir dalam membuat resep ayam geprek untuk jualan adalah membuat ayam gepreknya itu sendiri. Caranya adalah Anda perlu menyiapkan cobek terlebih dahulu. Kemudian masukan semua bumbu ke dalam cobek dan haluskan. Jika sudah halus, maka simpan ayam yang sudah Anda goreng di atas bumbu tersebut. Jika sudah. anda bisa menyajikannya dalam piring atau tempat lain yang bisa digunakan oleh pembeli. Bagaimana? Gampang kan cara membuatnya?
Cara Memulai Bisnis Ayam Geprek dengan Baik dan Benar
Setelah Anda berhasil membuat resep ayam geprek untuk jualan, maka Anda juga perlu mengetahui bagaimana caranya memulai bisnis atau berjualan ayam geprek tersebut. Karena jika Anda bisa melakukannya dengan baik, maka bisnis ayam geprek milik Anda bisa berkembang dengan baik dan meraih untung yang sesuai dengan kerja keras Anda. Berikut ini merupakan cara memulai bisnis ayam geprek yang harus Anda ketahui.
1. Membuat Bisnis Plan
Cara memulai bisnis resep ayam geprek untuk jualan adalah dengan melakukan perencanaan bisnis atau bisnis plan. Hal tersebut dimaksudkan agar Anda bisa menyusun strategi bisnis dengan baik demi mencapai tujuan bisnis yang Anda buat. Dengan membuat bisnis plan, maka siapapun yang dapat membacanya dapat merealisasikan bisnis tersebut dengan tepat.
2. Menentukan Lokasi dan Menyiapkan Peralatan
Cara memulai resep ayam geprek untuk jualan selanjutnya adalah dengan menentukan lokasi tempat usaha Anda akan dijalankan. Carilah lokasi yang strategis, mudah di akses oleh Google Maps, serta memiliki tingkat lalu lalang pengunjung yang tinggi. Selain lokasi, Anda juga perlu menyiapkan peralatan yang digunakan ketika akan membuat ayam geprek. Beberapa peralatan tersebut diantaranya etalase, rice cooker, wajan, sendok, pisau, talenan, kompor dan gas, panci, tempat duduk, meja, dan sebagainya.
3. Menyiapkan Media Promosi
Cara memulai bisnis resep ayam geprek untuk jualan yang terakhir adalah dengan menyediakan media promosinya. Hal tersebut sangat penting Anda lakukan agar bisnis atau jualan Anda dapat diketahui oleh orang-orang yang berada di sekitar tempat Anda jualan. Anda bisa memanfaatkan media sosial untuk melakukan promosi tersebut. Buatlah kata-kata promosi semenarik mungkin agar para pembaca tergugah untuk mencoba merasakan ayam geprek buatan Anda.
Strategi Bisnis Ayam Geprek agar Bisa Laku di Pasaran
Setelah Anda mengetahui berbagai hal mengenai resep ayam geprek untuk jualan, selanjutnya Anda juga perlu mengetahui dan memahami strategi bisnis ayam geprek yang bisa laku dipasaran. Strategi bisnis tersebut dapat tercipta dari hasil kreativitas otak Anda dalam mengolah ayam geprek tersebut. Beberapa hal yang bisa menjadi acuan strategi bisnis ayam geprek yaitu, penyajian ayamnya yang digoreng dengan tepung secara tradisional. Menyajikan alternatif level pedas dan beberapa jenis sambal yang ditawarkan, seperti sambal bawang, terasi, atau cabe hijau. Dan diisajikan dengan tooping tambahan lain seperti, keju, saus telur asin dan sebagainya.
Selain strategi bisnis resep ayam geprek untuk jualan tersebut, ada beberapa lagi strategi yang harus Anda perhatikan adalah tentang pelayanan. Sebuah pelayanan yang baik dan ramah, maka akan membuat bisnis ayam geprek Anda semakin berkembang. Selanjutnya adalah permasalahan soal harga. Dalam hal bisnis apapun termasuk ayam geprek ini, pasanglah harga yang layak dan terjangkau sehingga pantas diberlakukan untuk calon pembeli Anda. Jangan sampai pembeli menjadi ragu dengan harga yang telah Anda buat sehingga tidak jadi membeli ayam geprek Anda.
Resep Ayam Geprek untuk Jualan Paling Laris
Dengan demikian informasi mengenai resep ayam geprek untuk jualan yang bisa Anda coba. Jangan takut untuk memulai sebuah bisnis. Silahkam Anda buat terlebih dahulu bisnis plannya. Kemudian tentukan juga strategi yang akan Anda lakukan ketika berjualan nanti. Selamat mencoba dan berbisnis halal.
Thanks for reading & sharing Contoh Usaha Kecil Kecilan Dirumah